Seri Aku Suka Sedekah; Senyum Terindah Rajwa
Syarifah Levi
Promo15% OFF Rp 25,000
Rp 21,250
200 Stok tersedia
Rajwa dan teman-teman sedang berlatih Tari Saman. Kak Ayu merekam gerakan mereka dengan kamera handphone. Ternyata selama menari Rajwa tidak pernah tersenyum. Wajahnya tampak cemberut. “Rajwa tim kita bisa kalah kalau wajahmu jutek!” kata temannya. Rajwa kesal. “Mengapa sih aku harus tersenyum. Yang penting kan gerakanku bagus” pikir Rajwa. Menurut kalian mengapa kita harus tersenyum? Kita cari tahu jawabannya di buku ini yuk!