Ikatan hati tak akan terjadi jika dasarnya materi. Bersaudara juga tidak akan ada jika iman bukan penyangganya. Prinsip itu yang harus dimiliki oleh setiap mereka yang menamakan dirinya muslim. Dan prinsip itu yang raus dimiliki oleh mereka yangbercita-cita untuk mewujudkan masyarakat islam yang bersih.