Ensiklopedia Anak Muslim 7 : Tumbuhan
Mantox Studio
Promo15% OFF Rp 110,000
Rp 93,500
5 Stok tersedia
Anakku apakah kamu sering membantu ibu menyiram tanaman? Apakah kamu suka menginjak rumput? Jangan lupa mereka juga makhluk hidup seperti kita. Mereka harus dipelihara dengan baik supaya tumbuh subur. Tumbuhan-tumbuhan yang diciptakan Allah pasti memiliki manfaat meskipun hanya sebatang rumput ataupun sebuah jamur kecil. Tumbuh-tumbuhan itu hidup tidak hanya di darat tetapi juga di dalam air bahkan di dasar laut. Kamu bisa berpetualang melihat keindahan flora yang diciptakan Allah dalam Ensiklopedia Tumbuhan Pesona Flora Ciptaan Allah.